Fakta Unik Dan Menarik Tentang Fauna Yang Mengagumkan


Di dunia ini, terdapat banyak fauna yang Allah ciptakan dengan keunikan nya tersendiri agar mereka bisa mempertahankan dirinya dari serangan musuh dan bertahan hidup. keunikan yang dimiliki fauna membuat kita kagum dengan hal tersebut. berikut adalah binatang dan keunikannya :

Koala yang sedang bertengger di pohon
Pesona Kuda Laut yang sangat indah
Kungkang yang sedang menggendong anaknya
Midge
Kolibri yang sedang menghisap nektar bunga
Albatros Terbang di Lautan Lepas
Koloni Kecoa
Koala merupakan binatang yang tidak minum. sebenarnya minum air tetapi sangat jarang, karena makanannya daun ekaliptus sudah mengandung cukup air sehingga koala tidak perlu turun dari pohon untuk minum.





















 

Kuda Laut tidak pernah berenang jauh-jauh dari karang agar terhindar dari bahaya. Kuda laut adalah satu-satunya fauna di dunia yang dimana jenis jantan yang hamil














Kungkang menghabiskan sebagian besar waktunya di pohon. kungkang turun hanya sekitar seminggu sekali untuk buang air besar atau buang air kecil.













Midge, sejenis serangga kecil. dapat mengepakan sayapnya 62.000 kali dalam satu menit.



















Burung Kolibri adalah burung terkecil di dunia. burung kolibri adalah satu-satunya burung yang dapat terbang mundur









Albatros merupakan elang laut. Albatros dapat terbang sambil tidur.













Kecoa dapat bertahan hidup selama seminggu tanpa kepalanya

Momen indah ketika Bunglon dan Kupu-kupu 










Bunglon adalah hewan yang unik. Keunikan bunglon antara lain:

Warna kulitnya bisa berubah menyesuaikan warna lingkungannya.
Mata kanan dan kiri dapat bergerak sendiri-sendiri.
Lidahnya sangat panjang, dijulurkan untuk menangkap mangsa.
Ekornya kuat bisa untuk bergelantungan di dahan pohon.
Previous
Next Post »